6 Fitur dan Keunggulan Rice Cooker Donabe yang Patut Anda Coba

Sabtu, 12 November 2022


Zaman digital seperti sekarang, apa-apa semuanya mudah dan serba cepat. Termasuk dalam hal masak memasak.

Dengan kecanggihan teknologi proses memasak terutama menanak nasi sudah jarang orang yang menggunakan kompor. Kebanyakan orang kini menggunakan rice cooker yang mudah dan cepat ketika memasak.

Tak cuma menanak nasi, bahkan alat tersebut juga memiliki banyak fungsi dan keunggulan. Anda bisa menggunakannya untuk memanaskan sayur, lauk bahkan membuat kue. Salah satu produk penanak nasi yang terbaik dan sangat recommended untuk Anda gunakan adalah rice cooker Donabe dari Polytron. Apa saja fitur dan keunggulan dari produk ini?

Sejarah Rice Cooker 

Sebelum mengetahui apa saja fitur dan keunggulan dari penanak nasi Donabe, sebaiknya Anda memahami sedikit mengenai sejarahnya.

Alat ini pertama kali ditemukan oleh seorang tentara Jepang yaitu Yoshitada Minami. Saat itu mereka menanak nasi menggunakan sebuah wadah kayu dan lempengan logam. 

Namun sayangnya proses memasak nasi tersebut sangat lama karena tanpa menggunakan penutup sehingga uap air terbuang keluar.

Menyadari hal itu akhirnya dibuatlah penutup yang kemudian menyerap uap panas dari nasi.

Sejak itulah Mitsubishi kemudian mendapatkan ide untuk membuat penanak nasi yang lebih sempurna. 

Mitsubishi mengeluarkan ide dengan mengganti kayu dengan material aluminium yang dapat menghantar panas lebih tinggi.

Lalu membuat alat ini secara masal tepatnya pada tahun 1945. Selanjutnya pada tahun 1956, Toshiba juga ikut andil dan membuat produk penanak nasi ini. Mereka membuat produk lebih canggih dan sangat efektif untuk memasak nasi. 

Donabe, Rice Cooker Canggih dengan Fitur Unggul dan Mengagumkan



Menyantap nasi yang pulen, lembut dan enak di mulut merupakan keinginan semua orang. Namun, untuk mendapatkan nasi yang seperti ini, Anda tak bisa memasaknya secara asal-asalan.

Ada tips atau tertentu yang harus Anda lakukan. Tak hanya tips saja, alat untuk menanak nasi pun harus berkualitas agar menghasilkan nasi pulen seperti yang Anda inginkan.

Nah, salah satu perusahaan yang juga mengembangkan alat penanak nasi dengan hasil yang pulen adalah Polytron.

Perusahaan ini telah memproduksi alat penanak nasi yang canggih dengan berbagai fitur dan manfaat yakni Donabe.

Apa saja fitur dan keunggulan penanak nasi Donabe tersebut?

1. Donaheat 3D

Kehadiran fitur Donaheat 3D pastinya sangat menguntungkan. Ini karena pada saat proses memasak, pemanasan yang dihasilkan oleh alat ini akan lebih merata dari 3 arah. Sehingga nasi akan lebih pulen, enak dan gurih layaknya nasi Jepang.

2. Kapasitas besar

Alat penanak nasi Donabe mempunyai kapasitas yang besar untuk Anda gunakan ketika memasak nasi yakni 2 liter.

Dengan kapasitas ini Anda bisa memasak lebih banyak terutama jika keluarga besar sedang berkumpul.

Anda tak perlu lagi memasak berulang kali atau menggunakan banyak peralatan. Pastinya ini lebih cepat dan mudah bukan?

  1. Ceramic coating

Sebagai penanak nasi yang canggih, Donabe memiliki material inner pot ceramic coating atau lapisan panci dari keramik.

Ini artinya penanak nasi tersebut lebih tahan lama dan kuat jika Anda bandingkan dengan magic com yang lainnya.

Dengan daya tahan yang lebih lama, Anda bisa menghemat biaya dan tak perlu sering mengganti alat penanak nasi.  

  1. Tahan hingga 48 jam

Para ibu rumah tangga pasti akan sangat menyukai fitur dan keunggulan yang satu ini. Pasalnya para ibu tak perlu khawatir nasi akan cepat basi.

Ketahanan yang dihasilkan oleh penanak nasi ini berasal dari teknologi Donaheat 3D. Sehingga nasi tetap hangat, tanpa kerak dan enak untuk Anda konsumsi sampai 48 jam.

  1. 3 in 1 cooking



Fitur dan keunggulan selanjutnya yaitu 3 in 1 cooking. Maknanya Anda bisa memasak, memanaskan serta mengukur hanya menggunakan satu alat saja yakni magic com Donabe dari Polytron. 

Kini Anda tak perlu lagi menggunakan panci terpisah jika sekadar ingin memanaskan atau mengukus makanan sebelum disantap.

Dengan demikian semua urusan dapur dapat Anda kerjakan dengan lebih praktis dan efisien. 

  1. Mudah saat dibersihkan

Alat penanak nasi Donabe mempunyai penutup aluminium serta inner pot yang bisa Anda lepaskan.

Ini tentunya memudahkan Anda ketika akan membersihkan rice cooker tersebut. Dengan kemudahan membersihkan ini akan menghindarkan munculnya kerak juga bakteri yang bisa mengganggu kualitas nasi. 

Dengan semua fitur dan keunggulani ini, Anda tak perlu lagi memasak dengan cara tradisional serta menggunakan banyak peralatan.

Cukup dengan menekan satu tombol pada penanak nasi Donabe dari Polytron Anda bisa melakukan proses memasak dengan mudah dan cepat.

Bila tertarik dengan alat penanak nasi ini, langsung saja cek di website resmi Polytron atau market place favorite Anda. Jadi tunggu apa lagi, gunakan rice cooker Donabe sekarang ya.


Be First to Post Comment !
Posting Komentar

EMOTICON
Klik the button below to show emoticons and the its code
Hide Emoticon
Show Emoticon
:D
 
:)
 
:h
 
:a
 
:e
 
:f
 
:p
 
:v
 
:i
 
:j
 
:k
 
:(
 
:c
 
:n
 
:z
 
:g
 
:q
 
:r
 
:s
:t
 
:o
 
:x
 
:w
 
:m
 
:y
 
:b
 
:1
 
:2
 
:3
 
:4
 
:5
:6
 
:7
 
:8
 
:9